Tentang kategori Report Bug

Sub-kategori Report Bug digunakan untuk membahas mengenai kemungkinan adanya bug pada aplikasi. Bug aplikasi yang terkonfirmasi nantinya akan di sticky oleh moderator untuk kiranya dapat menjadi perhatian bagi pengembang dan pengguna aplikasi lainnya.

Dalam melaporkan bug harap mencantumkan setidaknya komponen berikut pada topik:

  • Versi aplikasi
  • Database yang digunakan (berikut versinya)
  • Langkah pekerjaan sehingga terjadinya bug
  • Screenshoot (layar tangkap) pada saat terjadinya bug
  • Pesan error yang muncul

Untuk topik pada sub-kategori lain yang tidak berhubungan dengan kategori ini dapat dibuat pada sub-kategori lainnya: